Rumor Transfer Pemain Musim Dingin 2015 Terbaru (10 Januari 2015)

Rumor Transfer Pemain Musim Dingin 2015 Terbaru (10 Januari 2015)

Lampard
Berita Bola - Kali ini saya akan membagikan Rumor Transfer Pemain Musim Dingin 2015 Terbaru (10 Januari 2015). Rumor transfer ini kembali saya ambil dari http://www.merdeka.com/tag/g/gosip-transfer/index.html. Anda bisa langsung masuk ke website tersebut untuk mendapat info yang lebih lengkap.

1. Wenger akan lepas Sanogo
Manajer Arsenal, Arsene Wenger, menyatakan bahwa ia akan melepas Yaya Sanogo dengan status pinjaman di bulan Januari ini.

2. Sneijder dipastikan tak bakal gabung Juve
Wesley Sneijder dipastikan tak bakal keluar dari Galatasaray demi bergabung dengan Juventus.

3. Milan minati Witsel
AC Milan dikabarkan tengah mempertimbangkan untuk memboyong gelandang Zenit St Petersburg, Axel Witsel, ke San Siro Januari ini.

4. Wenger bantah Arsenal incar Isco
Arsene Wenger membantah rumor yang menyebut timnya tengah mengincar Isco.

5. Disebut pembohong dan penipu, ini kata Frank Lampard
Banyak rumor negatif yang menyebut dirinya sebagai seorang pembohong dan penuh omong kosong terkait keputusannya memperkuat Manchester City, Frank Lampard akhirnya angkat bicara.

6. Ron Vlaar cedera, Manchester United mundur teratur
Ketertarikan Manchester United kepada Ron Vlaar disebut telah berakhir.

7. Arsenal buka negosiasi dengan Gundogan
Arsenal disebut tengah memulai negosiasi untuk mendapatkan bintang Borussia Dortmund, Ilkay Gundogan.

8. Bony ke City, Jovetic jadi korban?
Manchester City dikabarkan bakal melepas Stevan Jovetic, andai memang Wilfried Bony datang ke klub di bursa transfer Januari.

Related Posts