Hasil Pertandingan PSV Eindhoven 2-0 Wolfsburg

Hasil Pertandingan PSV Eindhoven 2-0 Wolfsburg

Berita olahraga dan Prediksi sepakbola terkini seputar kejadian dan info terhangat dari lapangan hijau, serta berbagai persiapan tim, gosip, infotaiment, jadwal bola, Liga Cahampions, Indonesia, Spanyol, Inggris, Italia, dan juga berita terkini MotoGP. Informasi berita tentang: Hasil laga PSV Eindhoven 2-0 Wolfsburg
Hasil laga PSV Eindhoven 2-0 Wolfsburg

Eindhoven, Berita Bola - PSV Einhoven berhasil mengalahkan wakil Jerman, Wolfsburg dengan skor 2-0 Rabu (4/11) dini hari WIB, di Philips Stadion.

laga berjalan dengan seru di babak pertama. Kedua kubu menciptakan banyak peluang, tetapi mereka juga mampu bertahan dengan baik. Papan skor pun masih menunjukkan skor imbang tanpa gol hingga paruh pertama usai.

Adapun pasukan Philip Cocu memanas setelah jeda turun minum. Baru sepuluh menit berlalu, Jurgen Locadia menusuk masuk ke kotak penalti dan menguasai umpan terobosan Luuk de Jong. Locadia dengan dingin menaklukkan Diego Benaglio.

Wolfsburg kesulitan menghadapi PSV yang semakin panas dan nyaris kebobolan di menit 71. Kali ini Luciano Narsingh yang jadi kreator, tet api umpan sang gelandang gagal dimaksimalkan oleh Adam Maher yang tandukannya melebar.

Empat menit jelang bubaran, PSV berhasil mengunci kemenangan. De Jong gantian membuat gol setelah ia melihat Benaglio keluar dari sarangnya. Sang penyerang Belanda dengan tenang mencungkil bola dan membentur kurva yang apik sebelum mengoyak gawang Wolfsburg.

Susunan Pemain


PSV : Zoet, Arias, Bruma, Morena, Brenet, Guardado, Propper, Maher, Narsingh, De Jong, Locadia

Wolfsburg : Benaglio; Jung, Klose, Naldo, Rodriguez; Gustavo, Guilavogui, Arnold; Caligiuri, Schurrle, Dost

Demikian hasil ulasan Hasil laga PSV Eindhoven 2-0 Wolfsburg, ikuti perkembangan berita olahraga terkini dan prediksi skor bola menarik lainnya di situs Getbola.net.
--
This message has been scanned for viruses and dangerous content by
E.F.A. Project, and is believed to be clean.